Energi Hidup

Mestinya bukan dibulan Ramadhan saja umat Islam memfokuskan diri baca Qur'an. 

Karena Qur'an sumber energi dan motivasi dalam hidup. 


Seharusnya fokus,  istiqomah membiasakan baca Qur'an  setiap hari. 


memahami bacaannya  beserta artinya. 


jika tak paham tanyakan kepada Ulama yang benar benar paham dan mengerti akan Qur'an,  baik secara Lughoh/ paham ilmu nahwu shorof,  dan menguasi betul tentang ilmu Qur'an. 


semisal ustadz Almukarrom Adi Hidayat dll,  yang tak bisa disebut satu persatu  disini. 


Jika dibulan Ramadhan mampu one day one juz,  kenapa dihari lain tidak mampu? 


Bukankah kita butuh energi hidup setiap hari? 


Jika berharap hidup berenergi  berharap selamat dan bahagia,  mestinya kita memampukan diri penuh kesungguhan untuk membiasakan diri sebelum beraktivitas pagi hari awali dengan one day one juz.


Tidak hanya di bulan Ramadhan, selepas Ramadhan pun lebih ditingkatkan lagi,  yakni sebelas bulan berikutnya. 


Karena hidup butuh energi,  Qur'an lah yang membuat 

-diri muslim,  

-keluarga muslim, 

- masyarakat muslim, 

- bahkan aparat negara yg dari dulu ,

yang katanya Indonesia itu selalu memiliki  pemimpin muslim. Mestinya Qur' an ini dijadikan energi hidup keseharian. 



Nah,  jika Qur'an terbukti sebagai

- Hudan/ petunjuk, Al-Baqarah :  2

- bayyinah / penjelasan

 antara haq dan batil, 

- penjelasan antara yang haram dan halal,  

-Mauidzoh/nasehat bagi semua manusia,

Ali Imron : 138.


kenapa mesti mencari sumber energi hidup,  untuk mengatur rakyat Indonesia ini , yang notabene berpenduduk mayoritas muslim. 


Ini yang menjadi pe   er besar bagi kita, 

selaku pribadi muslim, selaku anggota keluarga muslim,  

Selaku masyarakat muslim , dan warga Negara Kesatuan Republik Indonesia yang mayoritas muslim, hendaklah  menjadikan Qur'an ini,  satu satunya sumber hukum ,  untuk dipraktekkan dalam hidup keseharian. 


Kalau bukan Qur'an? perkataan mana lagi yang lebih baik selain kalamullah? 💐🙂


Ya,  mari bersama bergandeng tangan sejalan sepemahaman saling menguatkan dengan  mengembalikan hidup sesuai dengan Qur'an. 


Qur'an ...

benar benar energi hidup.🙂💐 


Bukan sekedar pajangan lemari, 

bukan sekedar alunan suci yang di musabaqoh kan sampai ke luar negeri,  bukan sekedar hapalan yang menghasilkan penghafal penghafal terbaik sampai hapal tiga puluh juz. 


itu semua kebaikkan-kebaikan. 💐💐💐



Dan,    alangkah sempurnanya jika Qur'an ini intinya untuk dijadikan Aturan hidup keseharian. 💪💪💪


Sebab jika dipraktekkan dalam pribadi muslim sudah terasa nikmat sekali. 

Saat semua prilaku individu muslim terikat Qur'an. 


apalagi jika dipraktekkan dalam keluarga muslim masyrakat muslim dan aparat tertinggi penguasa/ pimpinan negeri yang punya wewenang mengurusi rakyat banyak hendak lah kita hidup diatur dengan Qur'an.💐💐💐


Yakin saat ini ,

sekarang ,

dan masa depan hidup lebih berkah bahagia di dunia dan kelak selamat di akhirat , jika  Qur'an,  sudah  dijadikan energi hidup. 💪💐


Jadi,  yuk ....action!!! 

Untuk memampukan, istiqomah,  baca Qur'an  tidak hanya di bulan suci /Ramadhan saja,  tapi tetap di 11 /disebelas bulan berikutnya .

Istiqomah memampukan diri baca Qur'an,  agar hidup terikat dengan  Qur'an ,  hingga  Qur'an  menjadi  energi hidup. 


Intinya......? 

Terikatlah dengan Qur'an

Rasakanlah hidup  ini bener bener berenergi,  





WalloohuA'lamBishshowwab



Majalaya 8 Mei 2019



By: Lilis Lina Nastuti

Ummu Bagja Mekalhaq. 





#Amk5

#ChapterMajalaya

#PenulisIslamKaffah

#DariKegelapan MenujuCahaya

#KhilafahDihatiUmat

#KhilafahSaatnyaTegak

#DemokrasiDiakhirTumbang

#DemokrasiMatiSuri

#IslamRahmatanLil'alamin

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama

Formulir Kontak